PENTING DIBACA JIKA ANDA SEDANG DIET..!!! Karena 4 Hal ini, Lemak Anda Bisa Terbakar Meski Anda Sedang Tidur..
ResepsehatBunda - Jika Anda sedang diet, olahraga dan menjaga pola makan bukanlah satu-satunya cara Anda agar dapat mengurangi lemak dan membakar kalori di tubuh Anda.
Tidur juga merupakan salah satu cara agar Anda dapat membakar kalori.
Tidur, merupakan salah satu cara termudah untuk membuat tubuh langsing. Saat kamu tidur dengan waktu yang cukup, maka sistem metabolisme tubuh berjalan dengan lancar dan hasilnya timbunan lemak atau kalori akan terbakar.
Pembakaran kalori saat tidur ini dapat lebih dimaksimalkan lagi jika Anda melakukan 4 cara ini:
1. Minum teh hijau sebelum tidur
Teh hijau mengandung flavonoid yang meningkatkan sistem metabolisme tubuh. Saat kamu minum teh hijau sebelum tidur, maka tubuh akan membakar kalori 3,5 kali lebih banyak dari biasanya ketika kamu sedang tidur. Selain itu minum teh hijau juga mampu menghindarkanmu dari insomnia.
2. Mandi air dingin sebelum tidur
Selain berguna untuk mengusir bakteri atau kuman setelah seharian beraktivitas, mandi air dingin yang kamu lakukan sebelum tidur akan membuatmu membakar 400 kalori saat tidur.
3. Olahraga di malam hari
Olahraga yang kamu lakukan di malam hari setelah bekerja ternyata bermanfaat untuk meningkatkan metabolisme tubuh. Dan pada akhirnya kamu bisa membakar lebih banyak kalori saat tidur.
4. Tidur di ruangan yang sejuk
Sebuah penelitian yang diterbitkan di North American Journal of Medical Sciences mengatakan bahwa tidur di ruangan yang sejuk atau dingin akan membuat tubuhmu membakar kalori 7% lebih banyak karena tubuh akan membakar lemak untuk membuat tubuh tetap hangat.
Tolong bagikan info ini ke teman, kerabat, dan keluarga Anda.
0 Response to "PENTING DIBACA JIKA ANDA SEDANG DIET..!!! Karena 4 Hal ini, Lemak Anda Bisa Terbakar Meski Anda Sedang Tidur.."
Posting Komentar