Makanan-makanan ini Nggak Akan Basi Sampai Kapanpun Jika Disimpan Dengan Cara Ini...


ResepsehatBunda - Hampir setiap makananan dan minuman yang ada di muka bumi ini pasti memiliki masa ekspirasi atau tanggal yang menandakan kapan sebaiknya digunakan sebelum rusak.


Namun tahukah Anda bahwa ada beberapa makanan yang ternyata mampu tahan dan nyaris tidak bisa rusak? makanan di bawah ini contohnya:

1. Madu

Jika dibiarkan terlalu lama, madu memang bisa mengalami pengkristalan, namun bukan berarti sudah tidak dapat dimakan. Anda cukup menaruhnya di tempat yang hangat dan aduk hingga kembali mendapatkan tekstur aslinya.

2. Beras

Beras putih, beras liar, arborio, jamsin dan basmati adalah jenis beras yang mampu bertahan dalam waktu yang sangat lama. Anda hanya perlu menyimpannya dalam kontainer kedap udara untuk menghindari hama kutu.

3. Garam

Apapun jenis garamnya, mau garam dapur, garam kosher atau garam laut, selama disimpan di tempat yang kering, ia mampu bertahan bertahun-tahun lamanya.

4. Gula

Sama seperti garam, gula juga mampu bertahan dalam waktu yang sangat lama, asalkan disimpan ditempat yang kedap udara dan tidak lembab. Bakteri tidak dapat tumbuh di atas permurkaan gula.

5. Kopi instan

Kopi instan juga mampu bertahan selamanya. Cukup simpan di dalam freezer tak peduli meski kemasannya masih tertutup atau terbuka

6. Sirup mapel

Sama seperti kopi, jika dibiarkan beku dalam freezer, ia akan awet selamanya.

7. Cuka putih

Anda dapat membeli cuka putih dalam kemasan besar tanpa perlu takut kapan ia akan rusak. Selama disimpan dalam suhu yang segar, cairan yang juga bisa digunakan untuk membersihkan perangkat rumah tangga ini akan siap digunakan setiap saat.

8. Minuman keras

Selama disimpan dalan suhu yang sejuk dan gelap, minuman keras mampu menjadi item yang bisa diwariskan dari generasi ke generasi.

9. Ekstrak vanila murni

Karena terbuat dari alkohol, ekstrak vanila murni juga mampu bertahan dalam waktu yang sangat lama tanpa harus Anda khawatirkan kapan ia akan rusak. Ini juga yang alasan mengapa harganya mahal.

Tolong bagikan info ini ke teman, kerabat, dan keluarga Anda.

0 Response to "Makanan-makanan ini Nggak Akan Basi Sampai Kapanpun Jika Disimpan Dengan Cara Ini..."

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel